RINGKASAN BUKU
Penyusunan buku ini ditujukan untuk membantu siapa saja yang berkecimpung di bidang perencanaan struktur gedung, terutama para mahasiswa dan pemula di bidang ini, agar mengerti dan dapat merancang struktur gedung dengan benar, sesuai peraturan terbaru yang berlaku di Indonesia.
Buku ini membahas tentang perhitungan struktur...